Abadi, Tak Nampak
Abadi, tak nampak, Yang Maha Esa,
yang tak terhampiri terang tahtaNya
yang dalam PutraNya telah dikenal,
bagiNyalah hormat dan kuasa kekal.
yang tak terhampiri terang tahtaNya
yang dalam PutraNya telah dikenal,
bagiNyalah hormat dan kuasa kekal.
Ibarat cahaya berkarya terang,
wibawa rajawi kekal ‘Kau pegang.
Teguh bagai gunung keadilanMu
dan awanMu sarat dengan kasihMu.
wibawa rajawi kekal ‘Kau pegang.
Teguh bagai gunung keadilanMu
dan awanMu sarat dengan kasihMu.
Engkaulah Yang Hidup kekal s’lamanya;
segala yang hidup, Engkau Dasarnya.
Terbataslah hidup bagaikan kembang;
Engkau Surya Hidup yang tak terbenam.
segala yang hidup, Engkau Dasarnya.
Terbataslah hidup bagaikan kembang;
Engkau Surya Hidup yang tak terbenam.
Ya Bapa, Pencipta segala terang,
dipuji malaikat di sorga cerlang;
pun kami memuji, pun kami sembah
Engkau yang bertahta di cah’ya baka.
dipuji malaikat di sorga cerlang;
pun kami memuji, pun kami sembah
Engkau yang bertahta di cah’ya baka.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar